Diky ansor rosadi. Diberdayakan oleh Blogger.
RSS

PETA & PEMETAAN

 BAB 1. PETA & PEMETAAN

A. Dasar-dasar pemetaan
1. Pengertian Peta
Istilah peta berasal dari bahasa Inggris, yaitu map. Kata map berasal dari bahasa Yunani, yaitu mappa yang berarti taplak atau kain penutup meja. Secara umum, pengertian peta adalah gambaran seluruh atau sebagian permukaan bumi pada bidang datar yang diperkecil dengan menggunakan skala tertentu. Ilmu yang mempelajari peta: kartografi.
Fungsi peta:
a. Menunjukkan posisi atau lokasi suatu wilayah di permukaan bumi

b. Menggambarkan bentuk dan persebaran berbagai gejala di permukaan bumi

c. Menggambarkan kondisi fisik dan kondisi social suatu wilayah
2. Jenis-jenis Peta
a. Peta Umum      
Peta umum menggambarkan sebagian atau seluruh permukaan bumi secara umum, dibagi menjadi:
-Peta Topografi
            -Peta Chorografi
b. Peta Tematik

Peta tematik menggambarkan fenomena atau objek tertentu di permukaan bumi.
Peta berdasarkan skalanya:
a. Peta Skala Besar
Peta yang skalanya kurang dari 1:10.000
b. Peta skala sedang
Peta yang skalanya antara 1:10.000-1:250.000
c. Peta Skala Kecil
Peta yang skalanya di atas 1:250.000.
3. Komponen Peta         
a. Judul peta

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Kolonialisme dan Imperialisme


Kolonialisme dan Imperialisme

Pengertian

  • Kolonialisme; berasal dari bahasa Latin yang artinya tanah pemukiman atau jajahan.
  • Imperialisme; berasal dari kata”imperator”yang artinya memerintah.

Waktu :
1. Berdasarkan waktu munculnya, imperialisme dibedakan menjadi dua;
- Imperialisme kuno (sebelum Revolusi Industri paham 3 G)
- Imperialisme modern (setelah revolusi Industri)

Tujuan :
1. Imperialisme politik; menguasai seluruh kehidupan politik dari negara lain.
2. Imperialisme ekonomi; satu upaya menguasai seluruh kehidupan ekonomi dari negara lain.
3. Imperialisme kebudayaan; upaya menguasai menalitas dan jiwa dari negara lain.
4. Imperialisme militer; upaya utk menguasai daerah dari negara lain yang dianggap strategis dengan menggunakan kekuatan senjata.

Akibat Politik dan Ekonomi
  • Negara imperialis menjadi pusat kekayaan sedangkan negara jajahan menjadi bertambah miskin.
  • Hasil industri dipasarkan ke daerah jajahan.
  • Munculnya investasi swasta
  • Perdagangan dunia meluas sebagai akibat meningkatnya lalu lintas perdagangan internasional.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS